Cara Mengatasi Wajah Berminyak

Mungkin anda tidak menyangkan bahwa ternyata ada cara mengatasi wajah berminyak menggunakan bahan alami. Cara tersebut tentu sudah terbukti efektif jika diterapkan secara rutin. Selain itu anda juga tidak perlu kawatir akan efek samping karena cara alami tidak mengandung bahan kimia sedikitpun, jadi aman dan sangat saya rekomendasikan. Berikut ini beberapa caranya.

1. Buah Mentimun
Buah yang satu ini ternyata sudah sejak lama digunakan dalam dunia kecantikan termasuk untuk mengatasi wajah berminyak. Caranya ialah dengan mengambil bagian dalam mentimun yang berbiji lalu cacah bagian tersebut. Setelah itu usapkan pada wajah anda dan diamkan selama 10-15 menit kemudian bilas wajah anda hingga bersih. Setelah anda melakukan cara ini, anda bisa menggunakan pelembab wajah.

Baca selengkapnya : Cara mengatasi wajah berminyak secara alami.

This entry was posted in Kecantikan and tagged , , . Bookmark the permalink.